Kamis, 17 Februari 2011

SENI RUPA

SENI RUPA
Seni rupa adalah cabang seni yang membentuk karya seni dengan media yang bisa ditangkap mata dan dirasakan dengan rabaan. Kesan ini diciptakan dengan mengolah konsep garis, bidang, bentuk, volume, warna, tekstur, dan pencahayaan dengan acuan estetika.
Seni rupa dibedakan ke dalam tiga kategori, yaitu seni rupa murni, kriya, dan desain. Seni rupa murni mengacu kepada karya-karya yang hanya untuk tujuan pemuasan eksresi pribadi, sementara kriya dan desain lebih menitikberatkan fungsi dan kemudahan produksi.
Secara kasar terjemahan seni rupa di dalam Bahasa Inggris adalah fine art. Namun sesuai perkembangan dunia seni modern, istilah fine art menjadi lebih spesifik kepada pengertian seni rupa murni untuk kemudian menggabungkannya dengan desain dan kriya ke dalam bahasan visual arts.
Bidang seni rupa
A. Seni rupa murni
* Seni lukis
* Seni grafis
* Seni patung
* Seni instalasi
* Seni pertunjukan
* Seni keramik
* Seni film
* Seni koreografi
* Seni fotografi
B. Desain
* Arsitektur
* Desain grafis
* Desain interior
* Desain busana
* Desain produk
C. Kriya
* Kriya tekstil
* Kriya kayu
* Kriya keramik
* Kriya rotan 




Rabu, 16 Februari 2011

Ibing Garutan Putra Siliwangi - Garut, Ver. 2

PUISI

Ibu dan Bntang

Cahayamu indah 
bagaikan senyuman seorang ibu
yg selalu membuat hatiku teduh 
di kala malam nan sunyi

tapi saat mendung datang 
seketika cahayamu hilang
seperti ibu yg tlah pergi
dan tak mungkin kembali

hujan pun turun tanpa henti
sayup angin bernyanyi
menyanyikan senandung 
tentang ibu dan bintang

Ibu dan Bintang
adalah cahaya hidup
yang mampu membuatku bertahan 
hingga saat ini
Persahabatan

melalui mamah aku mengerti
pentingnya kasih sayang
melalui papah aku mengerti
orang yg bertanggung jawab

melalui guru aku mengerti
ilmu yang berguna untuk masa depan
dan bersama kalian
aku bisa memulai PERSAHABATAN

My school


SMPN 2 GARUT adalah salah satu sekolah TERFAVORIT di Garut


Informasi DetailSesuai dengan apa yang telah ditetapkan dalam kebijakan Direktorat Jendral Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah (Ditjen Mandikdsmen), mulai tahun ajaran 2008/2009 SMP Negeri 2 Garut ditunjuk sebagai Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional.
Kontak Telp. (0262) 233306
Fax. (0262) 233306
info_doega@smpn2garut.sch.id
www.smpn2garut.sch.id